Cara Saya Membangun Bisnis Alkes Beromzet Milyaran Per Bulan



Memadukan antara passion dengan bisnis adalah dua hal yang sangat mengasyikkan. Apakah Anda suka dengan hobi sesuatu ? Dan hobi itu ternyata bisa Anda jadikan bisnis yang menghasilkan uang ?<p>

Ternyata dengan memadukan antara bisnis dan passion bisa memiliki banyak sekali manfaat. Manfaat yang paling nyata adalah kepuasan batin. Berapa banyak orang yang merasa bosan ketika memilih bisnis hanya karena terdorong oleh kesenangan sesaat.
Bahkan yang paling parah adalah berbisnis denga motivasi ikut ikutan. Ini yang membuat bisnis menjadi tidak tahan lama. Saya seorang yang sangat menyukai alat kesehatan dan bisnis saya di bidang distribusi alat kesehatan.<p>

Sejak awal, Saya menyukai dunia kesehatan dan juga alat kesehatan. Sempat bekerja dengan orang lain selama beberapa tahun, lalu memberanikan diri untuk membuka usaha sendiri dibidang alat kesehatan (alkes).<p>

Ternyata, apa yang Saya alami itu benar. Antara passion dengan bisnis harusnya berjalan secara beriringan. Buktinya Saya sangat sukses. Bisnis yang Saya jalankan di sebuah rumah kontrakan kecil, kini sudah memiliki omzet dan keuntungan milyaran rupiah.
Alat kesehatan adalah passion Saya. <p>

Jika Anda ingin bertanya apa saja tentang alat kesehatan, kemungkinan besar Saya bisa menjelaskan dengan sangat baik. Mengapa Saya biosa menjelaskan berbagai bentuk alat kesehatan ? Karena Saya sangat passion di bidang ini.<p>

Alat kesehatan merupakan industry yang makin berkembang dari waktu ke waktu. Saya sangat menyukai alat kesehatan sejak masih remaja. Beruntung saudara Saya member Saya kesempatan untuk bekerja di industry ini, dan hasilnya Saya bisa membangun bisnis alat kesehatan sendiri. <p>

Ternyata, passion dan bisnis benar-benar bisa dipadukan dengan sangat baik. Dan hasilnya sungguh luar biasa. Passion Saya alat kesehatan, apa passion Anda ?


 

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Saya Membangun Bisnis Alkes Beromzet Milyaran Per Bulan"